Rpp PENGELOLAAN USAHA PEMASARAN x/1



RANCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah                     : SMK …………………………….
Mata Pelajaran          : PENGELOLAAN USAHA PEMASARAN
Kelas/Semester         : X/1
  Alokasi Waktu          : 6 x 45 menit
Materi Pokok            : Jenis-jenis Pengelolaan Usaha
A.    Kompetensi Inti
       1.       Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
       2.       Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
       3.       Memahami,menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
       4.       Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B.     Kompetensi Dasar dan Indikator
1.1 Memahami nilai-nilai keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan dan berdiskusi.
3.2.   Mengidentifikasi jenis-jenis pengelolaan usaha
3.2.1 Menjelaskan pengertian badan usaha
3.2.2 Mengidentifikasi bentuk badan usaha
4.2 Mengklasifikasikan berbagai jenis Usaha.
4.2.1 Membedakan badan usaha yang berbadan hukum dan badan usaha yang tidak   berbadan hukum
4.2.2 Mengklasifikasikan perusahaan yang berbadan hukum dan tidak berbadan hukum

C.    Tujuan Pembelajaran
1.      Melalui hasil pengamatan terhadap lingkungan sekitar sekolah dan tempat tinggal, siswa dapat Memahami nilai-nilai keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya
2.      Melalui kegiatan membaca dan ceramah interaktif siswa dapat memahami pengertian badan usaha
3.      Melalui gambar tempel tentang jenis pekerjaan manusia dan lokasi/tempat pekerjaan yang disajikan oleh guru, siswa dapat menunjukkan sikap teliti dalam mengidentifikasi bentuk perusahaan
4.      Melalui kunjungan ke koperasi dan usaha ritel, siswa dapat membedakan badan usaha yang berbadan hukum dan badan usaha yang tidak berbadan hukum
5.      Melalui kegiatan diskusi hasil kunjungan, siswa dapat mengklasifikasikan perusahaan yang berbadan hukum dan tidak berbadan hukum

D.    Materi Pembelajaran
  1. Penanaman sikap: memiliki rasa ingin tahu, objetif, teliti dalam Mengklasifikasikan berbagai jenis Usaha
  2. Pemahaman Pengertian badan usaha
  3. Membedakan badan usaha yang berbadan hukum dan badan usaha yang tidak berbadan hukum
  4. Mengklasifikasikan perusahaan yang berbadan hukum dan tidak berbadan hukum

E.     Metode Pembelajaran
1.      Pendekatan      : Scientific learning
2.      Medel              : Problem Based Learning
3.      Metode            : diskusi, ceramah, lingkungan

F.     Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1.      Media Pembelajaran    :  Badan Usaha yang dikunjungi, gambar
2.      Alat Pembelajaran       :  ATK
3.      Sumber Pembelajaran  :
a.       Lingkungan
b.      Buku Siswa Pengelolaan Usaha Pemasaran Kelas X.
G.    Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan I
KEGIATAN
DESKRIPSI KEGIATAN
ALOKASI WAKTU
Pendahuluan

1.      Guru meminta salah seorang siswa memimpin doa.
2.      Siswa merespons salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi  dan pembelajaran sebelumnya.
3.      Siswa menerima informasi kompetensi, materi,  tujuan, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.
10 menit
Inti

1.      Guru meminta siswa untuk membaca buku materi pada halaman 6-8 tentang badan usaha
2.      Dari hasil membaca tadi guru bertanya kepada siswa tentang macam-macam badan usaha yang terdapat dalam perekonomian
3.      Guru memberikan penguatan terhadap siswa yang mampu menjawab dan memberikan motivasi bagi siswa yang belum berani menjawab
4.      Guru menuliskan hasil temuan siswa tentang macam-macam badan usaha pada papan tulis dan meminta siswa untuk memberikan tanggapan/pendapatnya
5.      Guru bersama siswa mengidentifikasi dan menyimpulkan macam-macam badan usaha dari jawaban siswa yang dituliskan pada  papan tulis
6.      Guru membagi siswa berkelompok secara acak dan adil. Masing-masing kelompok terdapat 4 siswa. Guru langsung meminta siswa duduk bersama kelompoknya.
7.      Guru membuat bagan dipapan tulis tentang macam-macam badan usaha yang telah disimpulkan tadi dan membagikan potongan-potongan gambar kepada tiap kelompok
8.      Guru meminta siswa mengamati gambar tersebut
9.      Secara berlomba-lomba dengan mengangkat tangan terlebih dahulu, guru meminta siswa menempelkan gambar tersebut pada bagan badan usaha dipapan tulis yang termasuk dalam kelompoknya.
10.   Setelah semua gambar tertempel, guru meminta tiap kelompok menanggapi dan menyapaikan kesimpulannya dalam lembar kertas yang telah diberikan  oleh guru
11.  Guru meminta perwakilan kelompok untuk menyampaikan kesimpulannya
5 Menit

35 menit  











15 menit










15 menit



Penutup
1.         Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
2.      Siswa bersama guru melaksanakan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.
3.      Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
10 menit





Pertemuan ke 2
KEGIATAN
DESKRIPSI KEGIATAN
ALOKASI WAKTU
Pendahuluan

1.         Guru meminta salah seorang siswa memimpin doa.
2.      Guru meriview  pertemuan sebelumnya dengan pertanyaan dan dijawab oleh siswa.
3.      Siswa menerima informasi kompetensi, materi,  tujuan, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.
10 menit
Inti

1.      Guru menyajikan kepada siswa selembar kertas dimana didalamnya terdapat sebuah kasus tentang dua orang pengusaha yang akan mendirikan sebuah perusahaan, dimana salah satu pengusaha ingin mendirikan Perseroan Terbatas ( PT ) dan pengusaha yang satu ingin mendirikan perusahan perseorangan
2.      Guru meminta kelompok siswa menaggapi/menjawab pertanyaan kasus tersebut dengan menuliskannya di kertas yang telah disediakan.
3.      Guru meminta tiap kelompok untuk maju mempresentasikan hasil diskusinya dan ditanggai oleh kelompok lain
4.      Guru memberikan pertanyaan permasalahan, yaitu Mengapa pengusaha yang mau mendirikan PT lebih rumit daripada pengusaha yang mau mendirikan Perusahaan Perseorangan?
5.      Untuk bisa menjawab pertanyaan tersebut, guru meminta siswa secara berkelompok untuk berkunjung ke beberapa badan usaha dan mencari tahu tentang perbedaan badan usaha tersebut
6.      Guru meminta siswa dari membuat sebuah resume dari hasil kunjugan tersebut dan dipresentasikan pada pertemuan  yang akan datang
7.      Guru memberikan penguatan dan umpan balik tentang badan usaha yang berbadan hukum dan tidak berbadan hukum.
15 Menit








30 menit


10 menit










15 menit
Penutup
1.      Siswa bersama guru melaksanakan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.
10 menit




Pertemuan ke 3
KEGIATAN
DESKRIPSI KEGIATAN
ALOKASI WAKTU
Pendahuluan

1.         Guru meminta salah seorang siswa memimpin doa.
2.         Siswa menerima informasi kompetensi, materi,  tujuan, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.
5 menit
Inti

1.         Guru meminta perwakilan kelompok siswa untuk meyampaikan resume hasil kunjungannya dan ditanggapi oleh kelompok lain.
2.      Guru meminta kelompok siswa mengajukan pertanyaan kepada kelompok yang mempresentasikan hasil kunjungannya.
3.      Guru mengingatkan kembali bahan pembelajaran yang telah dipelajari pada pertemuan sebelumnya.
4.      Guru memberikan soal penguatan terhadap materi yang telah dipelajari sebelumnya
30 Menit





10 menit

35 menit
Penutup
1.      Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
2.      Siswa bersama guru melaksanakan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.
3.      Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
10 menit

H.    Penilaian
  1.       Aspek pengetahuan ( kognitif )
     Tes Tulis ( Uraian )
           1.       Jelaskan apa yang dimaksud badan usaha! ( poin 25 )
           2.       Jelaskan macam-macam bidang usaha beserta contoh! ( poin 25 )
           3.       Jelaskan perbedaan badan usaha yang berbadan hukum dan tidak berbadan hukum! ( poin 25 )
           4.       Kelompokkanlah jenis badan usaha yang berbadan hukum dan tidak berbadan hukum! ( poin 25 )
     Rubrik Penilaian Dan Kunci  Jawaban
No soal
Kunci jawaban
Rentang Nilai / Skor
1
Badan usaha merupakan perwujudan Bisnis, yang dapat diartikan sebagai suatu kegiatan usaha yang dijalankan oleh orang seorang atau organisasi secara terus menerus
a.     Skor 25 bila dijawab semua sesuai garis bawah
b.     skor 20 bila hanya menjawab 3 garis bawah
c.     skor 15 bila hanya menjawab 2 garis bawah
d.    skor 10 bila menjawab 1 garis bawah
e.     skor 0 bila tidak menjawab
2
Macam-macam bidang usaha :
a.       bidang indusri, yaitu kegiatan memproduksi barang yang nilainya lebih berguna dari asalnya ct. pabrik otomotif, penggalian batu/pasir dsb.
b.       bidang perdagangan, yaitu keseluruhan jual beli yang dilakukan seseorang atau organisasi ct. agen, ekspor/impor, ritel dsb.
c.       bidang jasa, yaitu kegiatan yang menyediakan jasa yang dilakukan seseorang atau organisasi ct. dokter, guru, asuransi, hotel, dsb
d.      Bidang agraris, yaitu kegiatan memproduksi hasil pertanian ct. sawah, ladang dsb.
e.       bidang ekstraktif, yaitu kegiatan memproduksi hasil tambang ct. tambang minyak, emas, batu bara dsb.
a.     Skor 20 - 25 bila dijawab lengkap/kurang lengkap mulai jenis bidang usaha, pengertian, dan contohnya.
b.     skor 15 – 20 bila dijawab 4 bidang usaha dan kurang lengkap mulai jenis bidang usaha, pengertian, dan contohnya.
c.     skor 10 – 15 bila dijawab 3 bidang usaha dan kurang lengkap mulai jenis bidang usaha, pengertian, dan contohnya.
d.    skor 5 – 10 bila dijawab 2 bidang usaha dan kurang lengkap mulai jenis bidang usaha, pengertian, dan contohnya.
e.     skor 0 – 5 bila tidak menjawab atau dijawab 1 bidang usaha dan kurang lengkap mulai jenis bidang usaha, pengertian, dan contohnya.
3
Perbedaan badan usaha yang berbadan hukum dengan tidak berbadan hukum terletak pada prosedur pendiriaannya. Bila seseorang ingin mendirikan badan usaha yang berbadan hukum memerlukan pendaftaran dan syarat pengesahan akta pendirian oleh pemerintah. sedangkan badan usaha yang tidak berbadan hukum cukup dengan adanya kesepakatan pihak / para pendirinya saja.
a.    skor 25 bila dijawab lengkap sesuai garis bawah
b.    skor 15 bila dijawab lengkap sesuai garis bawah
c.    skor 10 bila dijawab lengkap sesuai garis bawah
d.   skor 0 bila tidak mejawab
4
Badan usaha yang berbadan hukum
              a.         Perseroan Terbatas ( PT )
              b.         Koperasi
Badan usaha yang berbadan hukum
              a.         perusahaan perseorangan / perdata
              b.         perusahaan firma ( Fa )
              c.         perusahaan komanditer ( CV )
a.    Skor 25 bila dijawab lengkap
b.    skor 20 bila dijawab hanya 4
c.    skor 15 bila dijawab hanya 3
d.   skor 10 bila dijawab hanya 2
e.    skor 5 bila dijawab hanya 1
f.     skor 0 bila tidak mejawab

  2.       Aspek Sikap Spiritual dan Sosial ( Afektif )
No
Nama
Aspek yg  diamati
Jml Skor
Rata skor
Nilai
Hasil Konversi
Predikat
Sikap
1
2
3
4
5
6
1
Andri
2
1
1
2
2
1
9
1,5
75
2,67
B-
Baik
2
Rahmad



















Text Box: diperoleh dari :
9/6 = 1,5






Ket .
       a.       Sosial
                                      1.         Ketekunan Belajar
                                      2.        
diperoleh dari :
1,5/2 x 100 = 75
 
Tenggang Rasa
                                      3.         Kerja Sama
                                      4.         Tanggung Jawab
       b.       Spiritual
                                      5.         Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu
                                      6.         Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi

Rumus :
Rata-rata       :   Jml Nilai Siswa                                                     
                                n
Nilai                :      Rata-rata           x 100
                           Nilai Maksimal

Rubrik Penilaian Sikap Spritual dan Sosial
No Aspek
Kriteria
Skor
1
Siswa ikut dan khusu’ berdoa bersama
2
Siswa ikut dan tidak khusu’ berdoa bersama
1
Siswa tidak ikut dan tidak khusu’ berdoa bersama
0
2
Siswa selalu memberi salam setiap ingin menyampaikan pendapat
2
Siswa kadang memberi salam setiap ingin menyampaikan pendapat
1
Siswa tidak memberi salam setiap ingin menyampaikan pendapat
0
3
Siswa melaksanakan semua perintah guru dalam kelas dan tidak bergurau dalam kelas
2
Siswa melaksanakan semua perintah guru dalam kelas dan namun masih bergurau dalam kelas
1
Siswa tidak melaksanakan semua perintah guru dalam kelas dan bergurau dalam kelas
0
4
Siswa menghormati pendapat temannya dan tidak menertawakan
2
Siswa menghormati pendapat temannya dan namun ikut tertawa
1
Siswa tidak menghormati pendapat temannya dan menertawakan
0
5
Siswa bersama kelompoknya menyelesaikan tugas dan perintah guru
2
Hanya beberapa siswa yang bekerja
1
Tidak ada siswa yang menunjukkan bekerja sama
0
6
Siswa bertanggungjawab terhadap tugas dan prilakunya dalam kelas
2
Siswa kurang bertanggungjawab terhadap tugas dan prilakunya dalam kelas
1
Siswa tidak bertanggungjawab terhadap tugas dan prilakunya dalam kelas
0

Rumus :
Rata-rata       :   Jml Nilai Siswa                                                    
                                n
Nilai                :      Rata-rata           x 100
                           Nilai Maksimal

  3.       Aspek Keterampilan ( Psikomotor )
No
Nama
Aspek yg  diamati
Jml Skor
Rata skor
Nilai
Hasil Konversi
Predikat
1
2
1
Andri
2
2
4
2
100
4,00
A
2
Rahmad
















ket.
                   1.         Tata Tulis
                   2.         Isi resume / makalah
Rumus :
Rata-rata       :   Jml Nilai Siswa                                                     
                                    n
Nilai                :      Rata-rata           x 100
                           Nilai Maksimal

Rubrik Penilaian Keterampilan
No Aspek
Kriteria
Skor
1
Hasil pekerjaan siswa rapi, terjilid dengan baik, dan menggunakan tata bahasa baik dan jelas
2
Hasil pekerjaan siswa kurang rapi, kurang terjilid dengan baik, dan kurang menggunakan tata bahasa baik dan kurang jelas
1
Siswa tidak mengumpulkan resume / makalah
0
2
Isi resume / makalah siswa sudah lengkap sesuai materi
2
Isi resume / makalah siswa kurang lengkap sesuai materi
1
Isi resume / makalah siswa tidak lengkap sesuai materi
0

KONVERSI NILAI 
INTERVAL SKOR / NILAI
HASIL KONVERSI
PREDIKAT
PENGETAHUAN
KETERAMPILAN
SIKAP
96 – 100
4.00
4.00
SB
( Sangat Baik)
A
91 – 95
3.66
3.66
A-
86 – 90
3.33
3.33
B
( Baik )
B+
81 – 85
3.00
3.00
B
75 – 80
2.67
2.67
B -
70 – 74
2.33
2.33
C
( Cukup )
C+
65 – 69
2.00
2.00
C
60 – 64
1.66
1.66
C-
55 – 59
1.33
1.33
K
( Kurang )
D+
<  54
1.00
1.00
D
  Mengetahui,                                                                                     
……………………………….
  Kepala Sekolah                                                                                 Guru Pengampu Mata Pelajaran


  ………………………………                                                          ……………………….

No comments: