rpp smk pkn Upaya penegakan HAM di Indonesia



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
RPP

Mata Pelajaran        : Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas/Semester       : X/Satu       
Kelompok Mapel      : Wajib Kelompok A
MateriPokok           : Upaya penegakan HAM di Indonesia
AlokasiWaktu          : 4 X 45 Menit (2 x 2 JP)

A  KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotongroyong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
Bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 :Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 :Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B  KOMPETENSI DASAR
1.1 Menganalisis kasus-kasus pelanggaran HAM dalam rangka pelindungan dan
 pemajuanHAM sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat,
 berbangsa, dan bernegara.
1.1 Menyaji kasus–kasus pelanggaran HAM dalam rangka perlindungan dan pemajuanHAM sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

C  INDIKATOR
1.   Menyebutkan landasan perlindungan dan pemajuan HAM (C1)
2.   Menjelaskan upaya-upaya yang dilakukan dalam penegakan HAM  di Indonesia(C1)
3.   Menjelaskan Proses pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM  (C1)
4.   Menjelaskan isi UU No 26 Tahun 2000 tentang peradilan HAM(C1)
5.   Menjelaskan Mekanisme penyelidikan yang dilakukan Komnas HAM (C1)
6.   Menghubungkan upaya penegakan HAM dengan berbagai tantangan dan hambatan yang dihadapinya di Indonesia(C5)
7.   Mengumpulkan  data dari berbagai sumber tentang upaya pemajuan penghormatan dan penegakan HAM di Indonesia (A4)
8.   Mengolah data berkaitan dengan upaya penegakan HAM (A4)
9.   Mempresentasikan hasil pengumpulan data tentang penanganan beberapa kasus pelanggaran HAM di Indonesia (C6)


D  TUJUAN PEMBELAJARAN
1.   Setelah menerima penjelasan dari guru siswa dapat Menyebutkan landasan perlindungan dan pemajuan HAM dengan benar
2.   Dengan membaca dan melihat media massa siswa dapat  Menjelaskan upaya-upaya yang dilakukan dalam penegakan HAM  di Indonesia dengan benar
3.   Melalui diskusi siswa dapat Menjelaskan Proses pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM  benar.
4.   Melalui diskusi siswa dapat menjelaskan isi UU No 26 Tahun 2000 tentang peradilan HAM
5.   Melalui diskusi siswa dapat menjelaskan Mekanisme penyelidikan yang dilakukan Komnas HAM
6.   Melalui tanya jawab siswa dapat menghubungkan upaya penegakan HAM dengan berbagai tantangan dan hambatan yang dihadapinya di Indonesia
7.   Melalui media massa siswa dapat mengumpulkan data tentang upaya pemajuan penghormatan dan penegakan HAM di Indonesia
8.   Dengan belajar kelompok siswa dapat mengolah data berkaitan dengan upaya penegakan HAM dengan benar
9.   Melalui diskusi siswa dapat Mempresentasikan hasil pengumpulan data tentang penanganan beberapa kasus pelanggaran HAM di Indonesia dengan benar

E  MATERI PEMBELAJARAN
Fakta
·    Upaya-upaya yang dilakukan dalam penegakan HAM di Indonesia (Komnas HAM)
   Konsep
·    Upaya-upaya Proses pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM dan hambatan yang ditemukan

Prinsip
·         Piagam HAM sedunia(The Universal Declaration of Human Rights)
·         Nilai-nilai Pancasila
·         UUD NRI Tahun 1945
·         UU No. 39/1999 tentang HAM
·         UU No. 26 Tahun 2000 tentang peradilan HAM


F  METODE PEMBELAJARAN
1.    Strategi                 : PBL
2.    Pendekatan           : Saintifik
3.    Metode      :
·       Pengamatan
·       Dikusi kelompok
·       Presentasi
·       Penugasan

G  ALAT/MEDIA/BAHAN
1.    Alat                       : LCD proyektor, Jaringan Internet, dan computer.
2.    Media                     : Vidio Pembelajaran tentang penegakan dan pemajuan  HAM
3.     Bahan ajar            : Buku PPKn kelas X, UUD NRI tahun 1945, UU No. 26 Tahun 2000 
                                   tentang peradilan HAM




H  KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan pertama
Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan
·         Mengucap salam
·         Meminta ketua kelas untuk memimpin doa
·         Mengabsen siswa
·         Menyampaikan tujuan pembelajaran
·         Melaksanakan pretes lisan tentang  apa itu HAM dan Pelanggaran HAM
10 menit
Kegiatan Inti:

Mengamati
*      Membaca dari berbagai sumber tentang pemajuan, penghormatan penegakan  dan Pengadilan HAM di Indonesia

Menanya
*      Menanyakan  proses pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM  di wilayahnya serta hambatan apa saja yang ditemukan

Mengeksperimenkan/mengeksplorasi-kan
*      Mengumpulkan data dari berbagai sumber termasuk media cetak dan elektronik tentang upaya pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM  di Indonesia

Mengasosiasikan
*       Mencari hubungan upaya penegakkan HAM dan berbagai tantangan yang dihadapinya di Indonesia
Mengkomunikasikan
*       Membuat kesimpulan tentang pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM  .
*       Mempresentasikan hasil pengumpulan data tentang penanganan beberapa kasus pelanggaran HAM di Indonesia
*       Menyampaikan jasa-jasa tokoh dan lembaga yang bergerak dalam penegakan HAM

70 menit
Penutup
1.    Guru bersama  Peserta didik  menyimpulkan tentang upaya penegakan  HAM di Indonesia
2.    Guru memberikan tugas pada peserta didik untuk mengumpulkan data dari berbagai sumber tentang upaya pemajuan, penghormatan, dan penegakan HAM di Indonesia
3.    Melaksanakan pos tes lisan
10 menit
Pertemuan Kedua
Rincian Kegiatan
Waktu
Pendahuluan
1.    Merefleksi pembahasan mengenai penegakan HAM HAM di Indonesia
2.    Menagih dan mengingatkan tugas minggu sebelumnya untuk mengumpulkan data dari berbagai sumber tentang upaya pemajuan, penghormatan, dan penegakan HAM di Indonesia
3.    Menyampaikan tujuan pembelajaran
4.    Melaksanakan pretes lisan tentang upaya peenegakan HAM
10 menit
KegiatanInti
Mengamati
*      Memperhatikan tayangan  televisi tentang upaya penegakan dan perlindungan HAM di Indonesia

Menanya
*      Menanyakan sejauh mana upaya penegakan HAM yang telah dilakukan oleh Pemerintah Indonesia
*      Menanyakan halangan dan tantangan apa saja yang dihadapi dalam upaya pemajuan dan penegakan HAM
Mengeksperimenkan/mengeksplorasi-kan
*      Mencari dan mengumpulkan data upaya hal-hal telah dilakukan oleh Komnas HAM dalam upaya menegakan dan melindungi HAM

Mengasosiasikan
*      Mencari kesulitan-kesulitan apa yang dihadapi Komnas HAM dalam upaya penegakan HAM
*      Mencari adakah dukungan pemerintah  dalam upaya penegakan HAM  yang dilakukan oleh Komnas HAM

Mengkomunikasikan
*      Mendiskusikan berbagai upaya penegakan HAM
*      Menyimpulkankan upaya yang telah dilakukan oleh berbagai pihak dalam rangka megakan HAM
20 menit
Penutup
1.    Bersama  Peserta didik  menyimpulkan upaya-upaya penegakan  HAM yang dilakukan oleh Komnas HAM
2.    Memberikan tugas menuliskan kembali hasil pengolahan data mengenai upaya-upaya yag dilakukan dalam pemajuan, penghormatan, dan penegakan HAM di wilayahnya serta hambatan apa saja yang ditemukan
3.    Melaksanakan  tes ( Ulangan harian 1)
60 menit

I PENILAIAN
1.    Tugas
a)    Mengumpulkan data dari berbagai sumber tentang upaya pemajuan, penghormatan, 
dan penegakan HAM di Indonesia
b)    menuliskan hasil diskusi mengenai proses pemajuan, penghormatan dan penegakan HAM  di wilayahnya serta hambatan apa saja yang ditemukan
c)     Menuliskan hasil pengolahan data mengenai upaya-upaya yag dilakukan dalam pemajuan, penghormatan, dan penegakan HAM di wilayahnya serta hambatan apa saja yang ditemukan
d)    Mempresentasikan hasil penugasan dan pengamatan di depan kelas

2   Observasi
Menilai kegiatan pengamatan saat diskusi dan presentasi hasil pengamatan tentang pemajuan dan penegakan HAM di Indonesia



 3   Portofolio,
Penilaian ini digunakan untuk menilai hasil pekerjaan baik individu maupun kelompok tentang upaya penegakan dan pemajuan HAM  di Indonesia,
4.  Tes
   Digunakan untuk menilai hasil belajar secara individu tentang upaya penegakan HAM 


Sumber/Referensi;

Buku Pegangan Kurikulum 2013
Buku PPKn kelas X
UUD NRI Tahun 1945
The Universal Declaration of Human Rights








Jember , 4,Agutus 2014
Mengetahui
KepalaSMK PGRI 05 Jember                                                  Guru Mata PPKn




()                                       ()


CatatanKepalaSekolah
............................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................






















Lampiran:
a.      Lembar Observasi dan kinerja presentasi

LEMBAR PENGAMATAN OBSERVASI
DAN KINERJA PRESENTASI
Mata Pelajaran        : PPKn
Kelas/Program        : X/Wajib kelompok A
Kompetensi Dasar     : KD 3.1dan 4.1
Materi Pokok            : Upaya penegakan HAM
No
NamaSiswa
Observasi
KinerjaPresentasi
Jml
Skor
NilaI
Akt
tgjwb
Kerjsm
Prnsrt
Visual
Isi
(1)
(2)
(3)
(4)
(5)
(6)
1.









2.     









3.     









4.     









5.     









6.     









7.     









8.     









9.     









10.  









11.  









12.  









13.  









14.  









15.  










Dst










Keterangan pengisian skor
4.  Sangat tinggi
3.  Tinggi
2.  Cukup tinggi
1.  Kurang
a.    Pretes/postes
Pretes/Postes ke empat
1.    Berilah tanda ceklist pada kolom Benar atau Salah
No
Pernyataan
Benar
Salah
1.    Ap
Penangkapan dan penahanan seseorang demi menjaga stabilitas tanpa berdasarkan hukum.


2.     
Pembungkaman kebebasan pers dengan cara mencabut SIUP, khususnya terhadap Pers yang dinilai mengkritisi kebijakab pemerintah dengan dalih mengganggu stabilitas keamanan


3.     
Negara mempunyai sifat memaksa dan mencakup semua, sehingga negara mempunyai hak untuk menuntut warga negara menaati dan melaksanakan hukum yang berlaku di neegaranya.


4.     
Seorang anak dapat menuntut orang tuanya yang penghasilannya pas-pasan untuk membelikan motor baru karena memang kewajiban orang tua untuk memenuhi hak anaknya


5.     
Pembatasan hak berserikat dan berkumpul serta menyatakan pendapat karena dikhawatirkan akan menjadi oposan terhadap pemerintah


b.    Jawablah petanyaan berikut ini
1.    Bagaimana cara anda menghormati hak orang lain!
.....................................................................................................................................................................................................................................................................................................
2.    Apakah anda pernah melakukan tindakan pelanggaran ( Menerobos lampu merah, tidak pakai helm, berboncengan tiga Dll) Jika pernah apa alasannya?
.....................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
3.    Apa  upaya yang dapat dilakukan pemerintah untuk mengatasi pelanggaran HAM ! .................................................................................................................................................................................................................................................................................................
4.    Bagaimana hubungan antara pengingkaran kewajiban dan rasa tanggung jawab pribadi?
.....................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
5.    Masih ingatkan anda kasus Sampit ? Apa solusi alternatif yang bisa dilakukan oleh warga negara dan pemerintah agar tragedi tersebut tidak terulang dikemudian hari?
.....................................................................................................................................................................................................................................................................................................................


Pembentukan sikap
Berilah tanda Centang  pada kotak  yang anda anggap sesuai

No
Indikator sikap
Ya
Tidak
1.
Saya melakukan observasi secara serius


2.
Saya menyelesaikan semua tugas tepat waktu yang dibagi oleh kelompok


3.
Saya menyelesaikan tugas menulis hasil observasi sampai selesai dan bersama kelompok menganalisis hasil pengamatan


4.
Saya mendapatkan data pbsrvasi tanpa menyontek data teman


5.
Saya menyusun laporan sesuai data hasil observasi tanpa mengubah data


6.
Saya membuat laporan dengan pilihan kata dan kalimat yang saya susun sendiri











































No comments: